Refleksi Menyongsong Empat Dasawarsa

Sebagaimana tersirat dan tersurat dalam lirik hymne perhimpunan yang diciptakan Kang Iwan Wahyudi yang sarat pesan semangat, harapan dan cita-cita agar perhimpunan ini menjadi cahaya sakti nan kemilau yang menerangi lingkungan di manapun berada. Mampu berdiri kokoh di puncak dunia kepecintaalaman, lingkungan hidup & kemanusiaan. Sebagai organisasi yang tidak mudah dihempas angin dan tak pula mudah digoyang badai kehidupan.

Estafet Kepada Young Guns

Sepulang ekspedisi terasa ada atmosfer yang berubah tak saja mereka yang pulang dari Sulawesi, namun karakter organisasi secara keseluruhan. Energi…

Pack versus Clan

Sejak kisruh dengan resimen mahasiswa, tak pernah lagi ada insiden serupa di kampus. Hal ini cukup menggelisahkan beberapa yang belum…

Road To Ayung

Suatu sore di bulan September 1994, para kuncen di sekretariat kedatangan dua orang tamu. Satu tinggi dan satu tidak. “Saya…